(BACA JUGA: Aero Fairing Akan Dilarang? Ini Penjelasan Direktur Teknis MotoGP)
Hal ini dirasa Aldridge mengurangi tugasnya yang harus menjawab pertanyaan yang sama dari pabrikan.
"Saat ini, aku mengatakan pada satu pabrikan 'kamu tidak bisa melakukan itu', lalu pabrikan lain datang dengan pertanyaan yang sama," ujar Aldridge.
"Kami akan menaruh semua informasi ke dalam sebuah buku kecil dan tiap pabrikan akan melihat apakah mereka bisa atau tidak memakai sebuah konsep," tambahnya.
Dengan hal ini, pabrikan akan memiliki batasan lebih jelas ketika membuat sebuah konsep aero fairing.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR