Masih Pakai Suzuki Satria 2-tak? Ini Perbandingan Ongkos Servis di Bengkel Resmi dan Umum

Ahmad Ridho - Sabtu, 30 Juni 2018 | 20:52 WIB
istimewa
Suzuki Satria 120 R (1999)

(BACA JUGA: Sangar... Tim Satelit Yamaha Bakal Duetkan Pembalap Tua dan Muda, Tim Lain Harus Waspada)

Selain pengecekan tersebut, perlu juga dilakukan penggantian oli mesin tiap 4.000 km atau 4 bulan sekali.

Satria 2-tak ini membutuhkan oli dengan kapasitas 1,050 liter.

Adapun oli mesin yang dianjurkan oleh bengkel resmi adalah SGO 20W-50 ukuran 1,1 liter.

"Kalau oli mesin itu biasanya lebih awet di mesin 2-tak. Oli samping justru yang perlu diperhatikan," kata Dudin.

Menurut Dudin, oli samping ini berfungsi untuk melumasi kruk as, dinding silinder, dan piston.

Source : GridOto.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular