Banyak Momen yang Bikin Dengkul Gemetar Lihat Balap MotoGP Belanda, Insiden Marquez-Rins Sempat Diinvestigasi

Ahmad Ridho - Senin, 2 Juli 2018 | 14:41 WIB
Twitter MotoGP
Marc Marquez nyaris terjatuh usai senggolan dengan Alex Rins

(BACA JUGA: Gempar... Penemuan Tumpukan Tulang Belulang dan Tengkorak Manusia di Bakal Lokasi Motocross Bali)

Nggak sampai 10 tikungan, Jorge Lorenzo sudah bisa memimpin balapan.

Di putaran kedua, Jorge Lorenzo berhasil menjadi yang terdepan.

2. Insiden Lorenzo-Rossi Di Kecepatan 200 Km/Jam

Saat memimpin lomba, Jorge Lorenzo tidak seperti di dua putaran MotoGP sebelumnya langsung bikin jarak dengan pembalap di belakangnya.

(BACA JUGA: Kasih Tanggapan Begini Ke Marquez, Valentino Rossi Nyerah Buru Gelar Juara?)

Jorge Lorenzo terus ditempel ketat Valentino Rossi.

Hingga di lap ke-5, terjadi insiden mengagetkan.

Valentino Rossi menabrak bokong motor Jorge Lorenzo dengan kecepatan 200 km/jam!

Beruntung insiden tersebut tidak membuat keduanya mengalami kecelakaan.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular