Berpendingin udara dan tranmisinya model CVT.
Dan yang uniknya lagi, ternyata Suzuki Burgman Street ini ukuran pelek depan dan belakangnya beda loh.
(BACA JUGA: Kabar Bagus... Suzuki Bandit 150 Siap Dijual Bulan Agustus, Harganya Cuma Segini)
Pelek belakang berukuran 12 inci dan depannya 10 inci.
Sedangkan bannya memakai ukuran 90/90 dan 90/100.
Nah itu sedikit penjelasan tentang spesifikasinya.
Oh iya sekadar bocoran, kalau di India cuma dijual seharga 75 ribu rupee atau setara dengan Rp 15,6 juta lo.
Meskipun skutik model gambot, tapi harganya lebih murah jika dibandingkan Yamaha Lexi.
Kalau menurut kalian gimana Sob, misal dijual di sini, bisa jadi pesaingnya Yamaha Lexi enggak ya? Hehe...
KOMENTAR