Wayne Gardner: Hubungan Marquez dengan Lorenzo Bakal Memburuk Musim Depan, Ini Penyebabnya

Ahmad Ridho - Senin, 9 Juli 2018 | 14:09 WIB
Marca.com
Marc Marquez dan Jorge Lorenzo

(BACA JUGA: Pengakuan Jambret Cempaka Putih, Sudah Intai Korban di Rawasari, Walah Udah Niat Ini Sih!)

Rekam jejak Jorge Lorenzo memang memperlihatkan bahwa dia memiliki relasi yang kurang baik dengan rekan satu timnya, seperti yang pernah terjadi dengan Valentino Rossi di Yamaha.

Namun, jika tim Repsol Honda mampu menjaga Lorenzo dan Marquez, itu akan membuat pabrikan Jepang sulit dikalahkan.

"Saya yakin Honda akan berusaha menjaga tim dengan dua kuda jantan di kandang selama perjalanan ini.

Itu akan sangat menarik.

(BACA JUGA: Yuk Bikin Tarikan Yamaha XMAX 250 Jadi Bengis, Modalnya Cuma Rp 300 Ribu Cuy..)

Jika mereka berhasil, maka itu akan menjadi tim yang hebat," ujar Wayne Gardner.

"Namun, kita tidak boleh meremehkan Ducati, Yamaha, dan Suzuki.

Mungkin ada beberapa kejutan.

Honda mungkin memiliki pebalap yang lebih baik, tetapi yang lain juga bisa menjadi lebih kuat," kata dia.

Source : bolasport.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular