"Suspensi depan pakai upside down dari Equinox dan suspensi belakang pakai dari Ohlins biar eye catching dan juga memberikan redaman yang pas," terang Albert.
"Pengerjaan modifikasinya sekitar 3 bulan lebih yang biayanya bisa dapat NMAX baru lagi mungkin yah," tutup Albert.
(BACA JUGA : Jangan Panik Kalau Kompresi Motor Hilang, Lakukan Ini Biar Kerjanya Normal Lagi)
Data modifikasi
Shock Belakang : Ohlins
Upsidedown depan : Equinox
Exhaust : Pro Speed Scooter Series
Protector Exhaust : Black Diamond
Carbon : CarbonTuning
Ducktail : CarbonTuning
Tire : Pirelli Angel
Tire Valves : WR3
Pro Guard : Rizoma
Front Discbrake Floating : TDR 230MM gold
Handgrip : Domino
Windshield : Sectbill
Voltmeter : Koso
Lampu Stop belakang : AES
Sein depan : JPA
Spion : Scarlet
Kaliper depan : RCB
Kaliper belakang : RCB
Master Rem Kiri : RCB
Master Rem Kanan : RCB
Kabel Rem depan : RCB
Kabel Rem belakang : RCB
Cover kunci : Bikers
Cover tutup bensin : KTC
Vehicle hanger : Black Diamond
Lampu senja : Luminos 9nine
Pelek : Repaint Gold
Cutting Sticker : Dream Design
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR