(BACA JUGA: Sangar... Setelah 36 Tahun Tidur, Suzuki GSX-S1000 Katana Bakal Kembali Dirilis)
Kebanyakan pemilik motor kurang perhatian sama tutup tangki.
Cuma biasa buka, isi bensin dan tutup lagi tapi jarang mengeceknya,” ujar Suwandi Ashar, dari bengkel TDspeed di Beji, Depok.
Ada apa dengan tutup tangkinya?
Coba deh sobat perhatikan secara teliti tutup tangki Pio sobat pada bagian dalam.
(BACA JUGA: Ngeri... Murid Valentino Rossi dan Mika Kallio Tumbal Ganasnya Sirkuit Sachsenring Jerman)
Di sana ada lubang kecil, yang berfungsi sebagai lubang hawa tangki.
“Lubang tersebut tidak boleh tersumbat.
Karena bila sampai tersumbat, bensin dari tangki tidak akan turun ke selang.
Sehingga karburator jadi kekurangan bensin yang menyebabkan mesin mati,” terang Suwandi.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR