"Braket visornya digerakkan oleh gear yang terhubung dengan motor elektrik penggeraknya," tambahnya.
(BACA JUGA: Jarang yang Sadar, Diameter Pelek Depan dan Belakang Honda Forza Ternyata Beda)
Sehingga kalau mau ganti visor atau windshield harus perhatikan ukurannya.
Pastikan sesuai dengan dudukan yang ada di braket dan lubang baut.
"Untuk mengaitkan windshield Honda Forza dengan dudukannya ada baut sebanyak 4 buah, nah itu yang harus dipaskan dengan lubang visor barunya nanti," pungkas Endro.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR