Awas! Ini Ciri-ciri Minyak Rem Sudah Kadaluarsa Dan Cara Deteksinya

Arseen - Senin, 3 September 2018 | 14:31 WIB
Fadhliansyah
Lubang intip minyak rem

Selain itu, dampak minyak rem terdapat penurunan performa juga bisa dirasakan bikers saat berkendara.

(BACA JUGA : Knalpot Motor Keluar Asap? Coba Cek Bagian Ini Bor)

“Ketika direm, rasanya seperti loss dan tidak ada respon sehingga motor jadi sulit berhenti,” lengkapnya.

Gejala loss atau rem blong ini bisa diakibatkan munculnya angin palsu di sistem rem hidrolik.

Angin palsu bisa muncul akibat minyak rem yang mendidih dan memunculkan gelembung udara di dalam sistem pengereman hidrolik.

Seiring pemakaian titik didih minyak rem bisa ikut menurun dan mempermudah munculnya angin palsu di sistem pengereman hidrolik.

Makanya, jika tanda di atas sudah muncul, segera kuras dan ganti minyak rem di motor kalian.

Yoga / GridOto.com
Master rem depan Honda BeAT Street agak sedikit berbeda pada posisi lubang intip minyak remnya

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular