Jangan lupa potong sisa ban dalam yang berada di luar pelek ya, bro.
"Fungsinya agar angin enggak menyelinap keluar dari bagian yang ada jari-jarinya," tambahnya.
Setelah ban dalam sudah masuk semua baru kamu memasukan ban tubelessnya.
Kemudian adalah bagian yang terpenting dalam memasang ban tubeless di pelek jari-jari.
(BACA JUGA:Apa Perlu Melakukan Inreyen Pada Ban Yang Baru Diganti ? Nih Kata Ahlinya)
"Tekanan angin akan menentukan apakah pemasangan ban sudah benar atau belum rata (peang)," tambahnya.
Kalau ban dan angin sudah terpasang di pelek, tinggal potong sisa ban dalam yang menjulur keluar.
Potong hingga rapi di bagian bibir pelek.
Jika semuanya sudah sesuai tinggal pasang lagi pelek dan ban ke motor kalian bro!
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR