Hasil Poling Honda: Apakah Indonesia Bakal Jadi Tuan Rumah Balap MotoGP, Hasilnya Diluar Dugaan

Ahmad Ridho - Sabtu, 13 Oktober 2018 | 10:07 WIB
KompasOtomotif
Ini desain baru sirkuit Sentul yang didesain oleh Herman Tilke, seorang arsitek dunia.

(BACA JUGA: OtoRace: Hasil Kualifikasi ARRC250 2018, Sentul: Mario Suryo Aji Ditempel Rheza Danica, Rafid Topan Terlempar)

Hasilnya sungguh sangat mengejutkan.

twitter/@MotoGP
Balap MotoGP

Sebanyak 25% menjawab Indonesia akan menjadi tuan rumah tahun 2020 mendatang.

Sementara 8% menjawab tahun 2021 dan yang mengejutkan sebanyak 67% responden menjawab suatu saat nanti.

Itu artinya, penggemar MotoGP di Tanah Air enggak merespon atau mengabaikan rencana Indonesia bisa menggelar balap paling populer ini.

(BACA JUGA: Akhirnya Terbongkar, Ternyata Begini Trik Tim Balap MotoGP Menghemat Bensin Selama Balapan)

Nah kan, Indonesia memang nampaknya sulit menggelar balap MotoGP, terlebih para pembalap menolak penambahan jadwal balap MotoGP.

Berikut hasil poling @welovehonda:

 

Source : Twitter
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular