Terjatuh di FP2, Cal Crutchlow Dipastikan Absen di Balapan MotoGP Australia 2018

Fadhliansyah - Jumat, 26 Oktober 2018 | 17:35 WIB
Twitter.com/MotoGP
Cal Crutchlow crash di FP2 MotoGP Australia 2018

Sebelum kecelakaan, Crutchlow sempat mencatatkan waktu terbaik kelima yaitu 1 menit 29,616 detik.

Kalau Sampai Marc Marquez Pulang ke Cervera Spanyol, Ini yang Akan Dilakukan Warganya

Dengan mundurnya Crutchlow, maka ada dua pembalap yang dipastikan absen dari seri MotoGP ke-17 musim ini.

Sebelumnya, pembalap Ducati, Jorge Lorenzo, lebih dulu memutuskan mundur karena cedera.

Lorenzo memilih kembali ke Eropa untuk menjalani serangkaian operasi.

Kecelakaan di Sirkuit Aragon pada September lalu membuat Lorenzo terpaksa absen dari tiga balapan yaitu MotoGP Thailand, MotoGP Jepang, dan kini MotoGP Australia.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cedera, Cal Crutchlow Batal Balapan di MotoGP Australia

Penulis : Fadhliansyah
Editor : Fadhliansyah


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular