Hasil Balap MotoGP Australia 2018: Diwarnai Insiden Tabrakan, Maverick Vinales Juara, Valentino Rossi Kembali Merana

Ahmad Ridho - Minggu, 28 Oktober 2018 | 12:48 WIB
Twitter.com/maverickmack25
Maverick Vinales.

Video Marc Marquez Masuk Paddock, Motornya Rusak Parah Ditabrak Johann Zarco

Baik Zarco dan Marquez gagal melanjutkan balapan, kedua pembalap itu beruntung karena enggak cedera sama sekali usai tabrakan.

Sampai bendera finis dikibarkan, Maverick Vinales tampil sebagai pemenangnya.

Disusul pada posisi kedua ada Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso meraih juara ke-3.

Valentino Rossi lagi-lagi gagal podium dan harus puas finis ke-6.

Ngeri, Johann Zarco Tabrak Motor Marc Marquez di Lap ke-22 MotoGP Australia, Terpental dan Terseret Jauh

Rossi nampak kesulitan menembus posisi teratas walaupun sempat menempati urutan kedua usai insiden Zarco dengan Marquez.

Hasil ini juga membuat Yamaha mengakhiri puasa kemenangan.

Vinales sukses meraih podium juara pertama Yamaha di MotoGP Australia 2018.

Berikut hasil balap MotoGP Australia 2018:

MotoGP.com
Hasil balap MotoGP Australia 2018.

Source : Motogp.com,twitter motogp
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular