Figur tenaga mesin ini mencapai 9,38 dk / 8.000 rpm, dengan torsi maksimum 9,5 Nm/ 5.500 rpm.
"Mesinnya irit BBM, konsumsi-nya tidak beda jauh dengan Mio S," jelas Minoru Morimoto, Presiden Direktur PT. YIMM ditanya soal konsumsi BBM-nya.
2. Desain unik ala skutik internasional
FreeGo punya desain yang menarik, karena terinspirasi skutik Yamaha untuk pasar luar, seperti Cygnus.
Dimensinya masih kompak, 1905 x 690 x 1100 mm (P x L x T), tapi dibuat mengakomodir beragam postur rider.
Terlihat dari area dek yang luas, dan jok yang lebar dan panjang, mencapai 89,5 cm.
Tidak kalah dengan skutik Maxi-series, FreeGo juga menggunakan lampu utama yang sudah LED.
Skema warnanya juga berkelas, menggunakan warna solid seperti merah dan abu-abu, dengan emblem "FreeGo" krom.
3. Kaki-kaki gambot, tersedia fitur ABS
KOMENTAR