Ketat, Ujian Praktik SIM Semakin Canggih, Dilengkapi Sensor Ultrasonik

Ahmad Ridho - Senin, 19 November 2018 | 07:05 WIB
SURYA/M TAUFIK
Uji coba penerapan sensor ultrasonik dalam praktik ujian SIM C di Polresta Sidoarjo.

Nama Aiptu Jailani Mendadak Viral, Polisi yang Pernah Tilang TNI, Anggota KPK sampai Istrinya Sendiri

Sekitar 1,3 Juta Kendaraan Dinyatakan Bodong, Polri Akan Hapus Data Kepemilikkan STNK

Selain itu, sensor ultrasonik dan sensor suara yang ada pada lokasi ujian praktik R2 ini juga terhubung ke sebuah layar yang terpasang di dalam ruang ujian.

"Rekaman dan layar itu dimaksudkan juga untuk peserta yang ingin mengetahui hasil ujiannya."

"Dengan melihat rekamannya, peserta bisa tahu persis jika tidak lulus kenapa dan bagaimana.

Bisa jadi bahan evaluasi untuk mengulangi ujian bagi yang tidak lulus," papar Kompol Dhyno Indra.

Akhirnya Terungkap, Gara-gara Kasus 'Berlian', Ratusan Driver Grab Bike Serbu Kantor Gojek

Terenyuh! Ini isi Curhatan Ibu-ibu Yang Diputus Oleh Gojek Kemitraannya

Kompol Dhyno Indra mengatakan jika sistem uji praktik SIM seperti ini baru hanya ada di Sidoarjo.

Ide pembuatan sistem itu sendiri, diceritakannya, bermula dari keinginan agar proses ujian praktik SIM bisa lebih transparan.

Setelah bertemu dengan beberapa pihak, akhirnya Satlantas memakai teknologi yang ditemukan oleh sebuah perguruan tinggi di Jawa Timur.

"Dan sekarang sudah bisa dipakai. Namun, kami berencana melaunching program ini akhir bulan nanti," imbuh mantan Kasat Lantas Polres Tuban tersebut.

Diharapkan dengan penerapan sistem ini, proses ujian praktik dalam pengurusan SIM di Sidoarjo benar-benar berjalan baik dan transparan.

Source : Tribun Jatim
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular