Sebelum Pasang Knalpot Racing, Ketahui Dulu Nih 3 Bahan Pembuatnya

Fadhliansyah - Senin, 19 November 2018 | 14:20 WIB
2banh.vn
Knalpot racing pastinya menjadi keharusan

2. Stainless Steel

Bahan Stainless Steel jadi bahan yang lumrah buat knalpot racing atau custom zaman now.

Hati-hati, Ketiga Merek Pelumas Ini Paling Sering Dipalsukan

"Bahannya warnanya lebih bagus dan mudah untuk dibentuk-bentuk," ujar Wawan.

Isal/GridOto.com
Knalpot berbahan stainless steel

"Dan stainless steel hampir enggak bisa terkena karat," ujar Wawan.

Selain itu bahannya pun melimpah.

"Sehingga saya enggak usah mahal-mahal impor," sahutnya lagi

3. Titanium

Knalpot racing dengan bahan Titanium bisa dibilang knalpot racing kasta tertinggi.

Sebab Titanium punya kelebihan yang enggak ada di knalpot racing berbahan plat besi atau yang berbahan stainless steel sekalipun.

"Bagusnya knalpot racing berbahan Titanium itu cepat melepas panas sehingga performanya enggak gampang ngedrop," tambahnya lagi.

Selain itu, bahan titanium punya tampilan keren.

Sebab bahan ini bisa mengeluarkan warna khas seperti pelangi jika terkena panas.

Source : GridOto.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Fadhliansyah


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular