Mudah, Begini Cara Atasi Kawasaki W175 yang Suka Lompat Saat Mesin Dingin

Fadhliansyah - Sabtu, 24 November 2018 | 11:15 WIB
Kawasaki Indonesia
Grafis baru di tangki Kawasaki W175 2019

Ketut/Otomotifnet.com
Permukaan pelat kopling Kawasaki W175 polos

Jalannya Dihalangi, Pemotor Nekat Tuntun Motor Lewat Kolong Truk

Begitu panas datang, gejala itu dipastikan bakal pergi dengan sendirinya.

Kalau nggak sabar dan melulu mau buru-buru, solusi menarik berikut bisa dicermati seksama.

Bukan kebetulan, kan memang satu merek, kampas dan pelat kopling Kawasaki W175 sama dengan punya Ninja 150 series, baik yang R maupun RR.

Ketut/Otomotifnet.com
Kopling Kawasaki W175

"Disarankan jangan comot milik Ninja 150 orisinal, karena sama-sama menganut dinding polos juga," wanti Roshad.

Silakan ambil punya Kawasaki Ninja 150 versi aftermarket.

Misal punya Kawahara yang per set dilego Rp 260 ribuan sudah dapat pelat beserta kampas.

Dijamin gejala di atas hilang.

Source : GridOto.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Fadhliansyah


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular