Viral Motor Yamaha NMAX Predator Dijual Murah, Bagaimana Aturan Modifikasi yang Aman Menurut Polisi?

Ahmad Ridho - Selasa, 8 Januari 2019 | 10:11 WIB
Facebook Kredit Motor Yamaha Online
Yamaha NMAX Predator dan Transformer.

Baca Juga : Tahun 2019 Jangan Coba-coba Pakai Knalpot Brong, Bakal Jadi Incaran Polisi

Termasuk sistem alat kemudi, rem, lampu-lampu, kelistrikan, dan lainnya.

2) Tidak mengubah bentuk dan ganti warna tanpa melapor pihak kepolisian

Karena bila merubah rancang bangun kendaraan dikhawatirkan akan menimbulkan kecelakaan dan bila terjadi kecelakaan akan sulit untuk diidentifikasi dan dicari penyebabnya. 

3) Jangan menambah tempelan atau gandengan motor yang tidak sesuai peruntukkannya

Baca Juga : Mengecewakan di Musim 2018, Legenda MotoGP Ini Optimis Maverick Vinales Bisa Bersinar

Misalkan kereta samping atau gandengan belakang tanpa uji kelayakan.

Hal ini dapat menimbulkan kecelakaan dan mengancam keselamatan diri sendiri dan orang lain, dan sebagainya.

4) Jangan mengubah mesin dan sistem pembuangannya tanpa uji kelayakan

Karena bisa menimbulkan emisi gas buang yang berbahaya bagi udara dan kesehatan.

Baca Juga : Pengin Harga Jual Helm Meroket? Begini Kondisi Yang Diincar Kolektor

5) Jangan menghilangkan nomor rangka dan nomor mesin asli

Karena identitas ini sangat bermanfaat bila terjadi kecelakaan atau tindak pidana lainnya.

Aturan terkait kendaraan merujuk pada Peraturan Pemerintah No.55 Tahun 2012 tentang Kendaraan.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular