Banyak Penggemar Varian Yamaha RX-Z & RZR Series Yang Lihat Video IG

Indra GT - Selasa, 8 Januari 2019 | 11:36 WIB
MOTOR Plus
Yamaha RX-Z & RZR Series

"Yang membuatnya unik, adalah RX-Z ini motor sport seperti RX-King, tapi ada batok lampu klasik.

Ini yang jadi daya tarik dari RX-Z. Tapi, mungkin di era saat itu tidak terlalu menarik, karena pesaingnya banyak motor full fairing," lanjutnya.

RX-Z juga memiliki saudara kandung bernama Yamaha RZR yang lebih langka.

Baca Juga : Waduh! Cuma Gara-gara Ini, Gir Rasio Motor Matik Rawan Jebol

"RZR itu varian tertingginya, karena dia pakai full fairing.

Motor ini hanya dipasarkan di Indonesia juga di Hong Kong kalau tidak salah. Jadi populasinya lebih sedikit lagi,” ujarnya.

"Sebagai motor fairing di era 90-an, RZR ini memang kalah pamor dari Ninja atau NSR saat itu.

Selain kapasitas mesinnya kecil, sokbreker belakangnya juga masih dobel. Beda dari Ninja atau NSR yang sudah monosok dan mesin 150 cc," tutup Zul yang punya RZR keluaran 1997.

Artikel ini juga naik di Instagram @motorplusonlinedotcom Yamaha RX-Z & RZR Series

Source : MOTOR Plus
Penulis : Indra GT
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular