Tujuan menyumpal ini agar kompresi primer atau kompresi bawah lebih padat.
Dengan kompresi yang padat membuat gas bakar dari ruang crankcase lebih cepat naik ke silinder.
Baca Juga : Simak Speksifikasi Mesin Motor Yamaha MT-15, Lengkap Banget!
"Hasilnya power di rpm mesin bawah lebih besar," ucap Chandra yang berkulit putih itu.
Jadinya akselerasi lebih cepat.
Pekerjaan lain yang dilakukan yaitu membuat enteng setang seher.
Setelah dilakukan pengikisan, berat setang seher RX-King hanya tinggal 95 gram.
Bandingkan dengan yang aslinya 111 gram.
Berarti hasil korekan Chandra lebih ringan 16 gram.
KOMENTAR