Awas Motor Yang Menggunakan Filter Udara Kertas Rawan Musim Hujan

Motorplus,Rudy Hansend - Rabu, 23 Januari 2019 | 12:30 WIB
Nurul

Akibatnya peranan filter jadi kurang optimal yang menyebabkan performa motor menurun.

Baca Juga : Viral, Cewek Cantik Petugas PPSU, Pose di Motor Pengangkut Sampah Gak Masalah

Parahnya lagi, jika serpihan kertas tersedot karbu dan masuk ke ruang bakar.

Bisa bikin dinding silinder baret karena tergores kertas yang masuk bersama kotoran.

Untuk filter udara model busa masih bisa digunakan meski pernah terendam air.

Sobat tinggal bersihkan busa dari serpihan-serpihan debu yang mungkin singgah di tubuh filter.

Membersihkannya juga bisa dicuci pakai air, namun jangan lupa keringkan kembali sebelum dipasang.

"Untuk tipe busa bisa dioleskan oli sebelum dipasang. Fungsinya sebagai perangkap debu agar tak masuk ke ruang bakar," tutup Budi.


Artikel ini sudah dimuat di Tabloid MOTOR Plus edisi 774  th 2013

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular