Untuk Melawan NMAX Dan PCX Ini Fitur Dan Teknologi Matic TVS 150

Aong - Rabu, 13 Februari 2019 | 20:02 WIB
indianautosblog.com
Motor konsep TVS Entorq 210

Area tangki juga berada di tengah, dan setang model jetski, yang jadi ciri khas Yamaha NMAX.

Tidak lupa area kemudi yang rapi, dan dilengkapi banyak teknologi menarik.

 

FITUR & KAKI-KAKI

Bikewale memprediksi, bakalan banyak teknologi NTorq 125 di skutik 150 cc ini.

indianautosblog.com
Sok depan model upside down

Kita tahu NTorq menggunakan panel instrumen full-digital, dengan teknologi Smart Connect.

Membuat panel instrumennya mendukung integrasi ke smartphone, bluetooth dan navigasi.

Kuncinya juga akan keyless, serta fitur seperti rem ABS, dan power outlet 12 volt.

Kaki-kakinya gambot, rem cakram depan-belakang, serta suspensi depan upside down.

Proyeksi harganya sendiri 80 ribu Rupee, setara Rp 15.866.843, kita tunggu saja kabarnya nanti tahun ini.

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular