Jarum Skep Biang Kerok Mbrebet di Motor Yamaha Mio, Begini Solusinya

Motorplus,Rudy Hansend - Sabtu, 9 Maret 2019 | 10:25 WIB
instagram.com/detailworksmotospa
Yamaha Mio 2006.

Baca Juga : Barang Langka, Kawasaki Kaze-R Dijual Murah, Kondisi Mulus dan Surat Lengkap

Motor Plus
Jarum skep Yamaha Mio.

“Jarum skep yang berfungsi sebagai pemecah bensin jadi kabut uap, waktu dicek kondisinya
goyang.

Memang aslinya kalau baru juga goyang, tapi tidak parah.

Ini disebabkan lubang skep sebagai dudukan jarum sudah lebar, makanya jarumnya goyang,” ucap Komeng, panggilan karibnya.

Ryan
jarum skep karburator.

Jadi, ketika jarum ini bergoyang,uap bensin yang dihasilkan tidak maksimal dan fokus.

Baca Juga : Motor Langka Kawasaki Kaze Dibikin Ayam Jago Terlihat Pangling

Makanya, membuat pembakaran jadi tidak sempurna, sehingga muncul lah gejala mbrebet tadi.

Solusinya gampang kok bagi yang gak mau ganti skep baru.

Maklum, harga skep karbu Mio lama ini, tembus hampir Rp200 ribu loh.

Mekanik yang baru lulus sekolah ini punya trik jitu, cukup memanfaatkan lem instan.

Baca Juga : Jadi Inget Zaman SMA, Yamaha F1ZR Caltex Series Mulus Dijual, Cocok Harga Bawa Pulang

Lem ini di teteskan sekikit pada jarum skep dan skepnya.

“Sedikit aja, dan pastikan jarumnya lurus ya,” wantinya. Nah, lem ini yang bikin jarum skep gak goyang lagi.

Dijamin mrebet pun akan lenyap deh!

Artikel ini sudah dimuat di Tabloid MOTOR Plus edisi 955 th 2017

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular