Raungan Mesinnya Bikin Dengkul Gemetar, MV Agusta F3 675 Moge Supersport Satu-satunya dari Italia

Motorplus,Rudy Hansend - Jumat, 21 Juni 2019 | 10:40 WIB
carpaintprotection.co.nz
MV Agusta F3 675.

MV Agusta F3 675 jadi moge kelas supersport alias 600 cc satu-satunya dari Italia .

Selain MV Agusta, tak ada pabrikan motor lain asal ltalia yang melirik kelas ini.

Baik itu Ducati, maupun Aprilia sama-sama tak punya line up motor kelas supersport.

Dalam segi desain, F3 675 banyak bermain dengan bentuk tubuh yang penuh lengkungan.

Baca Juga: Hadir dengan 11 Pilihan Warna Keren, Banderol Motor Baru Honda Genio Pas Dikantong

Baca Juga: Keren Abis, AHM Akhirnya Luncurkan Matic Retro Honda Genio, Fitur Melimpah

Hal ini berbeda dengan para pesaingnya yang banyak menggunakan lekukan tajam yang radikal.

Meski demikian, desainnya tetap mengutamakan unsur sporty.

MV Agusta F3 675

Urusan ergonomi, rasa tunggangan supersport terasa kental dari posisi riding yang disajikan.

Dengan posisi setang yang dibuat menekuk kebagian dalam,pergerakan setang dan tubuh akan mudah mengikuti arah pacuan.

Baca Juga: Pasar Rumput Macet, Jeep Rubicon Terbalik Kejar Yamaha NMAX, Batu Berserakan di Jalanan

Pergerakan setang 675 juga terasa lebih ringan jika dibandingkan supersport sekelasnya.

Salah satu ciri khas lain di motor buatan Itali juga diadopsi di motor ini.

Supersport berbobot 173 kg ini menggunakan rangka tubular berbahan aja bertipe ~.

Di bagian swing arm, pakai model single yang membuatnya tampak eksotis.

Baca Juga: Ngeri, Honda Supra X Hancur Disenggol Bus Sugeng Rahayu, Jalur Tengkorak Makin Angker

Area dapur pacu MV Agusta F3 675 punya keunikan tersendiri dari motor kebanyakan.

Yaitu, putaran kruk as dibuat tak seperti biasanya.

Jika putaran kruk as lazimnya searah dengan putaran roda,untuk motor berkasitas 675 cc 3 silinder ini punya arah sebaliknya.

Konsep mesin seperti ini layaknya pacuan MotoGP yang menggunakan Konsep serupa.

Baca Juga: Dikabarkan Bakal Hengkang ke Balap World Superbike Musim Depan, Johann Zarco Mengancam

Tujuannya untuk mendapatkan titik kesimbangan eideal mangkin.

Jadi, efek roda belakang terkunci akibat deselerasi bisa terhindarkan.

Selain itu, mesin 675 mengadopsi stroke pendek.

Makanya, saat rpm lepas dari angka 7.000 rpm, tenaga mesin yang mencapai 122 dk akan meluncur dengan deras.

Baca Juga: Mantap! Presenter Darius Sinathrya Akan Riding Boncengan Sama Cewek Cantik di Himalaya

Bicara soal fltur, 675 dibekali dengan fitur-fitur canggih terkini.

MV Agusta F3 675

Misalnya kontrol traksi, memberikan pilihan kemudaha berkendara kepada rider,sesuai dengan kondlsi Iintasan yang dilewati.

Ada juga mode power yang bisa diseting jika tidak ingin tenaga yang  dikeluarkan terlalu besar saat akselerasi.

Baca Juga: Asyik Nih, Harley-Davidson Bikin Motor 380 cc Bikinan Cina, Terus Dipasarkan Benelli?

Enaknya lagi, motor ini juga disematkan teknologi EAS (Electronically Assisted Chien.

Fitur ini membuat proses perpindahan gigi menjadi jauh lebih cepat.

Untuk sobat yang ingin tampil beda di atas tunggangan supersport,bisa pilih motor yang kental dengan nuansa Itali ini.

Masalah harg a, motor ini dibanderol dengan harga Rp 325 juta untuk satu unitnya.

Artikel ini sudah dimuat di Tabloid MOTOR Plus edisi 770 th 2013

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular