Apa-Apaan Nih! Yamaha NMAX Dicoret-coret Saat Parkir Di Sekolah Ini

Indra Fikri - Rabu, 20 Maret 2019 | 12:00 WIB
Instagram/@jeg.bali
Yamaha NMAX dicoret-coret karena parkir sembarangan

Sedangkan untuk beberapa motor lainnya seperti Honda Scoopy, Vario dan BeAT tidak terlihat ada tanda silang.

Berdasar klarifikasi sesudah video tersebut viral, tanda silang ini memang diberikan ke motor siswa yang melakukan kesalahan saat parkir.

Namun memang cat yang digunakan untuk memberi tanda juga menggunakan cat air yang mudah untuk dihapus.

Penasaran?  Nih video yang diunggah oleh akun Instagram @jeg.bali.

Baca Juga : Kemenangan Ducati di MotoGP Qatar 2019 Digugat, Max Biaggi Sampai Garuk-garuk Kepala

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

HEBOH! PULUHAN MOTOR SISWA SMA N 1 TEGALLALANG, GIANYAR YANG DIPARKIR DI SEBELAH PURA DALEM BERISI TANDA "X" SELASA (19/3) PAGI. . Info yg diterima, hampir setengah motor yg diparkir berisi tanda "X". . UPDATE: Informasi dari Satpam SMA N 1 Tegallalang: Kejadian ini memang disengaja. Sebab, Satpam geram dengan ulah siswa yang parkir sembarangan. Sebelumnya Satpam sudah mengingatkan siswa agar parkir yang benar tapi tidak dibiraukan. Tanda "X" itu dipoles menggunakan cat air oleh Satpam yang bertugas disana. . . Video kiriman dari siswa disana (minta tidak dicantumkan) #bali #tasmania #sma1tegallalang #heboh #viral

A post shared by BALI UNDERCOVER ???? (@jeg.bali) on

Source : Instagram/@jeg.bali
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular