Jeblok di MotoGP Qatar, Bos KTM Minta Johann Zarco Segera Lakukan Ini

Ahmad Ridho - Minggu, 24 Maret 2019 | 07:10 WIB
KTM Racing
Johann Zarco.

Baca Juga : Tabrak Warga Sampai Meninggal di Kebumen, Ini Alasan Konvoi Harley-Davidson Sering Dikawal Polisi

Beirer mengakui kalau Zarco memang membutuhkan waktu untuk proses adaptasi.

Zarco diminta untuk membenahi gaya balap untuk tampil kompetitif dan bisa bersaing dengan pembalap lain.

Zarco nampak kesulitan dan belum bisa memecahkan masalah saat tampil di Doha.

Dia nampak kurang nyaman bersama motornya.

Baca Juga : Kemenangan di MotoGP Qatar Berujung Protes Keras, Ducati Bakal Tuntut Balik Tim Lain?

Rasa gugup pasti akan muncul saat pembalap merasakan hal yang kurang nyaman di atas motor," buka Beirer seperti dikutip dari Tuttomotoriweb.

Beirer mengingatkan Zarco kalau motor KTM jauh lebih agresif dibanding motor di tim satelit Yamaha.

"Saya kagum dengannya saat terus bertahan di balapan dan finis.

Sekarang kami bisa bekerja memperbaiki situasi.

Baca Juga : Persaingan Motor Trail Listrik Makin Panas, Honda Perkenalkan CR Electric

Kami tahu tak bisa menanganinya pada akhir musim nanti.

Kami akan segera mencari solusi dan akan menikmati momen hebat bersama Zarco," tutup Beirer.

Source : Tuttomotoriweb
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular