Nah Lho, Dua Negara Pesaing Indonesia untuk MotoGP 2021

Niko Fiandri - Senin, 25 Maret 2019 | 14:32 WIB
Instagram/@sea.infra
Proses pembangunan Sirkuit Mandalika

mercedesamgf1-com
F1 di sirkuit Meksiko. Sudah menawarkan diri untuk MotoGP 2020

Masalahnya seri MotoGP sudah 19 putaran.

Pembalap MotoGP banyak complain kalau MotoGP digelar lebih dari 19 seri.

Mentok-mentok bro maksimal 20 seri MotoGP digelar.

Perebutan satu slot untuk 2021 sangat ketat nih.

Indonesia bersaing dengan Meksiko, Finlandia, dan jangan lupa Filipina yang sudah mulai bangun sirkuit standar internasional.

Kabarnya sih bisa dibuang MotoGP di Spanyol supaya Indonesia bisa masuk jadwal MotoGP 2021.

MotoGP Jerez, Catalunya, Aragón dan MotoGP Valencia bisa distop.

"Kontrak keempat sirkuit belum pasti setelah 2020," kata Carmelo Ezpeleta, bos Dorna Sport, promotor MotoGP.

 

 

Source : Speed Week
Penulis : Niko Fiandri
Editor : Niko Fiandri



YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular