Baca Juga : Begini Kondisi Motor Korban yang Tewas Mengenaskan di Margonda, Enggak Nyangka
Setelah mencuci motor, bersihkan kotoran yang melekat dan juga semprotkan pelumas rantai.
Karat pada rem biasanya terjadi di kanvas rem dan juga piston cakram rem.
Cara untuk menghindari karat pada sektor ini yakni dengan menginjak rem berulang kali agar kanvas menjadi kering, ungkap Yulius.
Bagian lain yang juga rentan karat adalah knalpot.
Baca Juga : Lagi Patroli Buru Begal dan Geng Motor, Tim Raimas Backbone Malah Pergoki Maling Ayam
Biasanya menimpa leher knalpot.
Hal ini disebabkan air hujan yang langsung kering jika terkena knalpot yang panas.
Bekas air hujan ini dapat menyebabkan karat yang jika dibiarkan dapat membuat knalpot keropos, sebut Hanafi.
Cara mencegah knalpot karat dengan mengoleskan pelumas di bagian leher knalpot sehabis memanaskan mesin motor.
Source | : | MOTOR Plus |
Penulis | : | Motorplus |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR