"Karena segitiga atasnya gak ada dudukan untuk raiser setang,” tambah Boy panggilan akrabnya.
Baca Juga : Gimana Bos Honda Enggak Lemas, Jorge Lorenzo Merugikan Repsol Honda Rp 6,6 Milyar
Selanjutnya hanya perlu membongkar suspensi teleskopik lama dengan yang baru tanpa rubahan apa pun.
“As komstirnya sama, bracket kaliper juga sama, pokoknya plug and play deh makanya upside down ini cukup laris"
"Satu paketnya sekitar Rp 5,9-Rp 6 juta, kalau jasa pasangnya sekitar Rp 150-Rp 175 ribu,” urainya.
Gimana? Mau tampilan MT-25 nya lebih kece juga?
Langsung kontek Yamaha Sartika Motor di 021-22800684.
Dikutip dari gridoto.com dari artikel Yamaha MT-25 Lebih Kekar, Comot USD New R25, PNP Sobh!
Penulis: Fariz Ibrahim
KOMENTAR