Update Kasus Tabrak Lari di Jalan Saharjo, 8 Orang Terluka, Ada yang Terseret dan Patah Tulang

Ahmad Ridho - Jumat, 19 April 2019 | 11:32 WIB
Dirlantas Polda Metro Jaya
Kondisi mobil Toyota Camry warna hitam yang dikemudikan tersangka DS (38) pelaku tabrak lari setelah diamankan Kepolisian Daerah Metro Jaya, Kamis (18/4/2019) malam.

Baca Juga : Pakai Emblem Gold 3D, Tampilan Yamaha Lexi Makin Elegan dan Mewah

Area jalan Saharjo mendadak mencekam karena pemotor dan warga terus berdatangan dan langsung merusak mobil.

Dari informasi lain, pengendara mobil itu sudah melakukan tabrak lari dari jalan Mampang dan Kapten Tendean, Jakarta Selatan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kamis (18/4) Lalin di jl. Saharjo #Jaksel terpantau padat di kedua arahnya imbas adanya kecelakaan yang melibatkan beberapa sepeda motor dan sebuah mobil. - via @daihatsujakartapromo #jktinfo

A post shared by JAKARTA INFO (@jktinfo) on

 

 

Source : Tribunnews.com,IG @jktinfo
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular