Andrea Dovizioso yang digadang-gadang cepat, hanya bisa puas berada di posisi ke-5.
Berbeda dengan tim satelitnya, hasil kurang baik didapat tim pabrikan Monster Yamaha.
Maverick Vinales berada di posisi ke-5, dan nampaknya masih kurang puas akan setelan motor Yamaha YZR-M1.
Baca Juga : Heboh Tanjakan Bundelan Gunung Kidul, Saking Bahayanya Mau Dihapus Dari Google Maps
Bagaimana dengan Valentino Rossi? Karena sempat mengalami gangguan, Valentino Rossi hanya bisa puas berada di posisi 13.
Jangan lewatkan balapan besok, akankah Quartararo membuktikan kecepatannya?
Simak hasil lengkap kualifikasi kedua (Q2) MotoGP Spanyol 2019 berikut.
Source | : | MotoGP.com |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR