Baca Juga : Video Ratusan Anggota Geng Motor Kembali Berulah, Dilarang Lewat, Petugas Tol Sampai Dihajar
Penggunaan action camera memang saat ini tengah marak dilakukan oleh bikers.
Biasanya, action camera dipasang pada helm, tapi tidak sedikit juga yang memasangnya di motor.
Mengutip dari GridOto.com, penggunaan action camera ini direkomendasikan oleh Sony Susmana, Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI).
"Iya, bahkan saya merekomendasikannya," ucap Sony.
Baca Juga : Incar Geng Motor, Polisi Rutin Gelar Patroli, Sita Puluhan Motor yang Pakai Knalpot Brong
"(Dengan) Kondisi lalu lintas di Indonesia, menurut saya kamera sudah harus terpasang di helm untuk menghindari salah paham ketika terjadi incident bahkan accident sebagai bukti yang autentik," tambahnya.
Nah, jadi penggunaan action camera ini memang diperbolehkan saja ya bro.
Seperti video yang diunggah @rzamotovlog itu, bisa menjadi bukti untuk dilaporkan ke pihak berwajib.
View this post on Instagram
Source | : | GridOto.com,Instagram/@rzamotovlog |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR