Marc Marquez lebih peduli dengan rival yang menempel ketat di klasemen pembalap.
"Tidak bisa menang tapi senang karena targetnya finis di depan Dovizioso, Rins dan Rossi," tutur Marc Marquez.
Waduh, ternyata bukan karena tak menganggap kemenangan Danilo Petrucci.
Baca Juga: Hasil Race Moto3 Italia 2019, Tony Arbolino Juara, Pembalap Indonesia Gerry Salim Hampir Raih Poin
Akan tetapi, Marc Marquez lebih memperhitungkan rival di klasemen yang jadi penantang serius dalam perebutan tital juara dunia MotoGP musim ini.
Lengkapnya komentar Marc Marquez soal MotoGP Italia, simak videonya berikut.
Second place!
Marc Marquez can't win in Italy again, but he seems happy!#MotoGP #ItalianGP pic.twitter.com/gv4APZpJQH
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) June 2, 2019
Source | : | |
Penulis | : | Joni Lono Mulia |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR