Baca Juga: Waduh! Gak Bisa Sembarangan Pilih Warna Honda X-ADV 150, Ini Sebabnya
Rupanya, warnanya Honda ADV 150 CBS - ISS juga berbeda dengan versi ABS, apa saja bedanya?
Untuk Honda ADV 150 CBS - ISS, warnanya ada 4 pilihan seperti Tough Matte Brown, Tough Matte Black, Tough Red dan Tough Silver.
"Sedangkan untuk Honda ADV 150, konsep warnanya adalah Rigid Metallic Effect," tukas Minowa-san.
Makanya sayap, bodi tengah dan bawahnya memakai warna silver, untuk semua pilihan warna Honda ADV 150 CBS - ISS.
Baca Juga: Mau Tahu Pembalap MotoGP Paling Jago Duel Jarak Dekat? Nih Kata Legenda dan Pembalap Zaman Now
Tampilannya juga lebih polos tanpa stiker, dengan bodi belakang dihiasi emblem ADV 150 model 3d.
Terakhir, sepatbor depan Honda ADV 150 CBS - ISS memakai warna hitam, sedangkan versi ABS - ISS sewarna bodi.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR