Baca Juga: Yamaha NMAX ADV Siap Ladeni Honda ADV150 Yang Baru Saja Meluncur
Seperti pelek yang baru saja diluncurkan oleh RCB alias Racing Boy.
Pelek RCB tipe FG-525 dibuat dengan cara ditempa atau forging.
Tentu forging lebih canggih karena menggunakan proses pukul dengan cara dipres secara cepat dan kilat seperti ilmu Ninja Jepang.
Aluminium alloy bahan pelek dipanaskan kemudian ketika sedang membara dimasukkan ke dalam cetakan pelek.
Baca Juga: Ini 6 Pilihan Warna Honda ADV 150, Ternyata Harganya Beda Juga
Trus dilakukan pemukulan atau tempa dengan beban 2 sampai 9 ton.
Sehingga bongkahan aluminium jadi terbentuk seperti pelek.
Hasilnya jadi kuat dan ringan.
Berbeda dengan pelek aluminium biasa yang dibuat dengan cara dicor atau casting.
KOMENTAR