Baca Juga: Skutik Honda PCX 150 Dipasangin Alat Ini, Anak-anak Dijamin Nyaman dan Bisa Tidur Pulas
Setelah ubahan-ubahan untuk menyesuaikan konsep skutik adventure yang mengail putaran bawah hingga menengah lebih besar, justru tenaga Honda ADV150 ini ditahan.
Nah loh, kok bisa tahu tenaganya ditahan?
Pada bagian CVT, Honda ADV150 justru menggunakan roller dengan bobot yang lebih berat dibandingkan dengan Honda PCX 150.
Roller Honda ADV150 mempunyai bobot 20 gram, sedangkan Honda PCX 150 justru lebih ringan 3 gram, dengan bobotnya 17 gram.
Baca Juga: Sedih, Video Detik-detik Kecelakaan yang Menewaskan Pembalap Arif Murizal di MotorPrix Riau 2019
Secara logika, penggunaan bobot roller yang lebih ringan akan lebih baik terhadap akselerasi putaran mesin bawah dibandingkan dengan penggunaan roller yang lebih berat.
Nah, entah kenapa pada Honda ADV150 bobot rollernya lebih berat dibandingkan dengan Honda PCX 150.
Padahal, Honda ADV150 punya konsep skutik adventure yang lebih menekankan tenaga di putaran bawah hingga menengah.
Jika menggunakan roller yang lebih berat 3 gram membuat tenaga putaran bawah hingga menengah lebih galak dibandingkan dengan Honda PCX 150, lalu bagaimana jika bobot roller yang digunakan sama berat
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR