Klasik Blasteran Modern, Ini Dia Modifikasi Cafe Racer Yamaha XSR155

Reyhan Firdaus - Kamis, 22 Agustus 2019 | 20:15 WIB
Yamaha Society Thailand
Yamaha XSR155 gaya cafe racer

Terakhir, beberapa area misalnya speedometer, diganti menjadi analog agar kesan lawasnya terasa.

Yamaha XSR155 sendiri, menjadi keluarga Sport Heritage Yamaha paling kecil, menemani Yamaha XSR700 dan XSR900.

Menggunakan basis Yamaha MT-15, Yamaha XSR155 memang cocok dijadikan basis motor custom.

Apalagi, sejak lahir Yamaha XSR155 punya desain bawaan yang keren, dan ditunggu kehadirannya di Indonesia.

Baca Juga: Kolong Motor Jadi Kinclong, Simak Video Gampang Bersihkan Bagian Bawah Motor

Yamaha Society Thailand
Yamaha XSR155 resmi diluncurkan di Thailand

Harga Yamaha XSR155 2019 di Thailand mencapai 91.500 Baht, dikonversi ke Rupiah menjadi Rp 42.536.520.

Akankah Yamaha XSR155 juga dipasarkan di Indonesia, untuk bersaing dengan Kawasaki W175 atau Benelli Motobi 200 Evo?

Kita tunggu saja, karena secara basisnya yaitu Yamaha MT-15 sudah diproduksi di Indonesia.

Simak video TVC Yamaha XSR155, yang menampilkan beberapa gaya modifikasinya di bawah :

Baca Juga: Ganti Oli Kira-kira Harus Dalam Keadaan Mesin Masih Panas atau Tunggu Dingin?

Source : Young Machine
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular