Baca Juga: World Premiere Riding Experience Honda ADV150, Turing Skutik Adventure Digas 254 Km
Dengan rute perjalanan, Jakarta - Cirebon – Semarang – Tuban – Surabaya.
Lalu perjalanan dilanjutkan dengan kapal laut menuju pelabuhan Lembar di Lombok.
Sesampainya di pelabuhan Lembar, Lombok rombongan dijemput dan dikawal sampai di venue acara.
Bro Tatto juga menerima apresiasi berupa piagam penghargaan dari PP IMI sebagai peserta tertua.
Baca Juga: Terharu, Anak Soleh Ajak Ibu Turing Keliling Pakai Yamaha RX-King
“Selagi ada tenaga dan waktu serta niat, saya tidak berhenti mengendarai motor karena (alasan) tua dan saya bisa tua karena saya berhenti mengendarai motor," ungkap Pria kelahiran Bandung, 25 Juni 1949 ini.
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR