Baca Juga: Waduh, Kenapa Marc Marquez Nyaris Tidak Turun Saat FP3 MotoGP Aragon 2019?
Maverick Vinales dari tim pabrikan Monster Energy Yamaha, akhirnya bisa menyalip Quartararo, bahkan mencoba mengejar Miller.
Perjuangannya berhasil, Vinales berhasil menyalip Jack Miller dan mengamankan posisi kedua.
Miller yang sempat sesumbar punya tempo balapan secepat Marquez, malah disalip oleh Andrea Dovizioso dari Mission Winnow Ducati.
Andrea Dovizioso, bahkan bisa menggeser Maverick Vinales di podium kedua di 2 lap terakhir.
Baca Juga: Waduh, Kenapa Marc Marquez Nyaris Tidak Turun Saat FP3 MotoGP Aragon 2019?
Valentino Rossi sendiri, bisa finish ke-8, di belakang Aleix Espargaro dari Aprilia.
Dengan hasil balapan hari ini, klasemen sementara MotoGP 2019 pun kembali berubah.
Marc Marquez tetap berada di puncak dengan raihan 300 poin, disusul Andrea Dovizioso dengan 202 poin.
Sementara Alex Rins berhasil merebut kembali posisi ketiga dari Danilo Petrucci, dengan total poin 156.
Baca Juga: Hasil FP4 MotoGP Aragon 2019, Marc Marquez Kembali Tercepat, Valentino Rossi Beda 0,9 Detik.
Berikut ini klasemen sementara setelah MotoGP Aragon 2019.
Source | : | MotoGP.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Fadhliansyah |
KOMENTAR