MOTOR Plus Award 2019

Ada Kategori Best Total Cost of Ownership atau Biaya Kepemilikan Motor Plus Award 2019, Siapa Yang Menang?

Reyhan Firdaus - Selasa, 8 Oktober 2019 | 20:40 WIB
GridOto.com
Managing Editor Niko Finadri menjelaskan Total Cost of Ownership

Jadinya didapat, motor yang biaya perhari-nya paling murah, tentunya dibagi setiap tipe dan harganya.

Seperti contoh, Yamaha XMAX hanya menghabiskan biaya Rp 12.036 / hari.

Baca Juga: Begini Cara Menentukan 26 Pemenang di MOTOR Plus Award 2019

Selain Yamaha XMAX, motor mana saja yang memenangkan Best Total Cost of Ownership?

Simak di bawah bro :

GridOto.com
Yamaha XMAX meraih Best Total Cost of Ownership

1. Bebek Low Entry (Rp 15 Juta-Rp 20 Juta): Yamaha Vega Force
2. Bebek Medium (Rp 20 Juta-Rp 30 Juta): Yamaha MX King 150
3. Matic Low Entry (Rp 15 Juta-Rp 20 Juta): Honda BeAT Pop CBS-ISS
4. Matic Medium (Rp 20 Juta-Rp 30 Juta): All New Honda Vario 125 eSP
5. Matic Medium High (Rp 30 Juta-Rp 50 Juta): Honda PCX 150 ABS
6. Matic Premium (Rp 50 Juta-Rp 80 Juta): Yamaha XMAX
7. Sport 150 cc Medium High (Rp 19 Juta-Rp 30 Juta): Honda CB150 Verza CW
8. Sport Medium (Rp 30 Juta-Rp 40 Juta): Yamaha All New R15
9. Sport 250 Medium High (Rp 40 Juta-Rp 80 Juta): Yamaha R25 ABS

Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular