Bikin Kaget, Benarkah Material Knalpot Pengaruh Ke Suara? Begini Jawaban Produsen

Reyhan Firdaus - Jumat, 18 Oktober 2019 | 08:05 WIB
instagram.com/bpro_racing
Knalpot B-Pro Racing dengan material titanium

"Makanya kalau semakin panjang silencer pasti kita bikin saringan dan DB Killer yang menyesuaikan bentuk dari knalpot," tambahnya.

"Kalau tidak pakai DB Killer ya semakin tinggi suara knalpotnya," candanya.

"Lalu lekukan di leher knalpot juga berpengaruh, biasanya ini untuk pesanan khusus atau motor balap," lanjutnya.

"Kalau kita biasa bikin untuk yang dijual sesuai regulasi saja, suara maksimal sekitar 90 desibel," tutup Tobir.

Source : GridOto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular