Baca Juga: Siap Saingi NMAX dan PCX, Kawasaki Punya 2 Skutik 125 dan 300 Cc, Ninja Versi Matic?
Bahkan jenis huruf yang dipakai pada KLX150L tersebut mirip, terkesan jadul.
Sementara untuk yang warna hitam, sebenarnya terbilang lebih simpel.
Hanya ada striping minimalis berwarna merah.
Untuk harganya, KLX150L dijual dengan harga Rp 30,8 juta untuk yang warna hitam.
Baca Juga: Pilihan Knalpot Racing Kawasaki KLX 230, Termurah Mulai Rp 1,6 Juta
Sedangkan untuk yang warna hijau, banderolnya Rp 31,9 juta OTR Jakarta.
Tertarik meminangnya bro?
Source | : | Twitter.com/@KawasakiLovers |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR