Hasil parah didapat pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP, Valentino Rossi, yang sebelumnya di sesi latihan resmi 1-2-3 dan 4 (FP1-FP4) bisa tampil konsisten.
Eh, di sesi Q2 Valentino Rossi tak berkutik dan harus menempati posisi 10 besar atau baris ke-4.
Tak hanya itu, performa Valentino Rossi di Q2 itu menjadi penampilan terburuk pembalap Yamaha.
Baca Juga: Gengsi Aja Gak Cukup! Video Alasan Ducati Punya Modal Kuat Juara MotoGP Jepang 2019
Tiga pembalap Yamaha, Franco Morbidelli; Fabio Quartararo dan Maverick Vinales, menempati posisi start 2-4 sedangkan Valentino Rossi start di posisi 10.
Valentino Rossi dipermalukan oleh muridnya sendiri Franco Morbidelli yang sukses menempati posisi kedua.
Inilah hasil ketiga Franco Morbidelli berhasil start di posisi terdepan (front row) setelah di MotoGP Spanyol dan Catalunya musi ini.
???? @marcmarquez93 completes the set!
The world champion takes his first pole at Motegi, and now has a #MotoGP pole position at every circuit on the calendar! ????#JapaneseGP ???????? pic.twitter.com/BhSZjr98Sm
— MotoGP™ ???????? (@MotoGP) October 19, 2019
Source | : | MotoGP.com |
Penulis | : | Firman Hadi |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR