Gak Hanya Motor Bensin, Presiden Jokowi Juga Doyan Naik Motor Listrik, Ini Motor-motornya

Firman Hadi - Senin, 21 Oktober 2019 | 10:15 WIB
Kompas
Presiden Jokowi naik motor trail dengan helm NHK Road Fifhter

Baca Juga: Body Membulat Dirilis di Surabaya, Segini Harga Motor Listrik Ini

"Tadi saya coba, karena enggak ada suara knalpotnya, saya senang yang greng greng greng tadi enggak ada," kata Jokowi.

"Jadi agak bingung menyesuaikan, enggak ada knalpotnya, enggak ada suara greng-grengnya. Halus sekali dan sangat ramah lingkungan," tambah dia.

2. Motor Listrik Wim Motor Zero 8i 

Kementerian Sekretariat Negara RI
Motor yang dipakai Presiden Jokowi adalah Wim Motor tipe Zero 8i, motor ini bisa dipacu hingga jarak 80 km.

Ada hal menarik ketika Predisen Jokowi melakukan aksi blusukan di Agats, Kabupaten Asmat, Papua pada tahun 2018 lalu.

Predisen Jokowi kedapatan menaiki motor yang tidak biasa, motor tersebut ternyata adalah motor listrik.

Baca Juga: Mewah, Desain Motor Listrik Ini Pakai 3D Printing, Harga Toyota Fortuner Sih Lewat

Diketahui motor tersebut adalah motor listrik besutan Wim Motor yang masih satu keluarga dengan merek Wim Cycle.

Motor yang dipakai Presiden Jokowi adalah Wim Motor tipe Zero 8i, motor ini bisa dipacu hingga jarak 80 km.

Desainnya mengingatkan kita pada Honda Airblade namun secara dimensi lebih kecil dan ramping.

Adam Samudra
motor Viar Q1 yang disiapkan PLN untuk operasional

Sedangkan menurut Franky Osmond Marketing Communication Viar, saat dihubungi MotorPlus-Online.com mengatahan hal ini.

Source : GridOto.com
Penulis : Firman Hadi
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular