EICMA Milan Motor Show 2019

EICMA 2019, MV Agusta Superveloce 800 Serie Oro dan Standar Mulai Produksi 2020 

Ardhana Adwitiya - Selasa, 5 November 2019 | 13:00 WIB
motorcyclenews.com
MV Agusta Superveloce 800 Serie Oro

Terlihat pada dua pipa keluar di sebelah kanan dan pipa tambahan di sebelah kiri.

Berbeda dengan MV Superveloce 800 standar yang berknalpot tiga tumpang tindih di sisi kanan mirip dengan F3.

Menggunakan rangka ALS steel trellis dengan aluminum swing arm terinspirasi dari F3 800.

Desain fairing retro yang mencolok sebagai tanda penghormatan MV Agusta pada era 1970 yang dikendarai Giacomo Agostini dan Phil Read.

Selain itu, motor ini juga memiliki fitur dan pencahayaan LED di bagian depan dan belakang.

motorcyclenews.com
MV Agusta Superveloce 800 Serie Oro

Untuk membantu Serie Oro lebih menonjol dari model Standar, pada fairing menyembunyikan semua sekrup dan titik pemasangan ke rangka.

Selain itu, komponen serat karbon dan fairing model dasar yang dibuat dari termoplastik untuk membantu mengurangi biaya. 

Sejumlah suku cadang yang diproses dengan CNC juga telah ditambahkan, termasuk tutup pengisi bahan bakar, lengkap dengan tali kulit. 

 Baca Juga: Motor Konsep Superveloce 800 Serie Oro Sudah Siap Diproduksi MV Agusta

Source : Motorcyclenews.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular