Yamaha NMAX Keok, Honda ADV150 dan PCX150 Pakai Mesin Baru Power Melonjak

Aong - Jumat, 8 November 2019 | 19:30 WIB
martinphoto.net
Perbandingan dimensi Honda ADV 150 dengan Yamaha NMAX

Angka itu berubah dari SH150i versi lama yang pakai kombinasi 58 x 57,9 mm (153 cc), yang tergolong square.

Baca Juga: Honda ADV150 Thailand Ternyata Lebih Mahal dari Versi Indonesia, Apa Lebih Canggih?

Rasio kompresi pun ditingkatkan dari 10,6:1 jadi 12:1.

Dengan berbagai perubahan itu, mesin SH150i 2020 ini mengalami kenaikan performa yang signifikan!

Power maksimal mencapai 16 dk (11,9 kW)/8.500 rpm dan torsi 14,2 Nm/6.500 rpm.

Meningkat tajam dibanding SH150i generasi sebelumnya yang hanya 14,6 dk (10,9 kW)/8.250 rpm dan 13,9 Nm/7.000 rpm.

Bagaimana kalau mesin SH150i 2020 ini dibandingkan dengan Yamaha NMAX? Ternyata sangat berjaban!

Baca Juga: Murah Meriah Anti Gredek, Kampas CVT Yamaha NMAX Ini Bisa Jadi Pilihan

Mesin NMAX pakai 4 katup juga namun punya VVA.

Honda
Grafik hasil dyno SH125 baru dibanding yang lama masih Honda

Penulis : Aong
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular