Polisi Akhirnya Angkat Bicara Terkait Tewasnya Pengguna Grab Wheels di Senayan

Ahmad Ridho - Selasa, 19 November 2019 | 13:05 WIB
GrabWheels
Kasus kecelakaan dua orang pengendara skuter listrik makin panjang.

Baca Juga: Update Harga Bensin VIVO Bulan November 2019, Bensin RON 89 Cuma Rp 6 Ribuan

Baca Juga: Usung Konsep Lawas, Yamaha Nouvo Makin Gagah dan Jadi Pusat Perhatian

Ada yang menggunakannya sebagai alat transportasi, ada pula yang sekadar berfoto untuk konten di media sosial.

Sayangnya, belakangan skuter listrik tersebut kerap disalahgunakan masyarakat untuk melintas di trotoar.

Bahkan di jembatan penyebrangan orang (JPO) yang mengakibatkan kerusakan dan menggangu kenyamanan pengguna jalan.

Source : GridOto.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular