Vice President Corporate Communication Pertamina, Fajriyah Usman mengatakan yang menjadi perhatian Pertamina adalah kendaraan yang terendam banjir.
"Kami sangat peduli dengan kondisi masyarakat pasca bencana," kata Fajriyah dikutip MOTOR Plus dari Tribunnews.
Sehingga seluruh komponen perusahaan turut membantu warga, baik bahan bakar, logistik, kesehatan termasuk kendaraan mereka," sambungnya.
Program ini akan berlangsung hingga Selasa (7/1/2020) atau menyesuaikan keadaan.
Baca Juga: Harga Bensin Shell Turun Drastis, Ini Perbandingan Harga dengan Bensin Pertamina
Untuk mendapatkan layanan ganti oli gratis, korban banjir cukup menunjukkan foto motor yang terdampak banjir.
Source | : | Tribun News |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR