"Baiknya memang setelah melewati area banjir atau genangan langsung bongkar CVT," tambahnya.
"Keringkan pakai udara bertekanan agar CVT kembali kering," lanjut Joddy.
Soalnya kalau CVT basah juga tarikan jadi selip.
"Kalau sudah terlanjur muncul jamur, bersihkan pakai contact cleaner lalu disikat juga mudah hilangnya," tutupnya.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR