Baca Juga: Anti Kendor Rantai Berteknologi Z-Ring Biasa Dipakai di MotoGP Dijual Di Indonesia
2. Nomor Rangka & Nomor Mesin harus ada.
3. Pengukuran kapasitas silinder dibawah 0,49cc dibulatkan kebawah dan 0,50cc dibulatkan keatas.
4. Keterangan tanda # :
#1 Ketentuan:
- Semua groove ring harus berfungsi sebagaimana mestinya.
- Groove ke-1 & ke-2 adalah untuk ring kompresi.
- Groove ke-3 untuk ring oli.
#2 Ketentuan:
- Kelas Sport 150cc
Apabila frame dan sub-frame standar tidak dimodifikasi, dan berat minimal (motor with fuel + rider + 5 kg ballast) masih dibawah ketentuan, maka dianggap sah.
- Kelas Sport 250cc
Apabila frame dan sub-frame standar tidak dimodifikasi, dan berat minimal (motor with fuel + rider + 5 kg ballast) masih dibawah ketentuan, maka dianggap sah.
- Apabila frame dan sub-frame telah dimodifikasi, maka yang berlaku adalah berat minimal kendaraan tanpa toleransi.
#3 Tersedia dan dijual bebas dipasaran (bukan merupakan produk exclusive/prototype).
#4 Tangki dengan selang pernafasan harus disertai dengan “Non-return Valve” dan ditampung oleh tabung resevoir (with suitable material) dengan kapasitas minimal 250ml.
#5 Bagian bawah undercowl tidak boleh dilubangi.
5. Penggunaan Ban
a. Sport 250
Penggunaan maksimal adalah 3 set ban per-putaran dengan ketentuan jenis/type sebagai berikut:
- 110/70ZR 17 M/C Diablo Supercorsa
- 150/60ZR 17 M/C Diablo Supercorsa
- 110/70ZR 17 M/C DiabloRain
- 140/70ZR 17 M/C Diablo Rain
b. Sport 150
Penggunaan maksimal adalah 3 set ban per-putaran dengan ketentuan sebagai berikut:
- Bersertifikat SNI dan merupakan produksi dalam negeri.
- Telah melakukan registrasi produk di IMI Pusat.
- Diperbolehkan menggunakan jenis/type slick.
Baca Juga: Mewah Banget, 1 Honda Tiger Dijadikan Doorprize, Sanggabuana Tiger Club Karawang Rayakan Ultah ke-17
6. BAHAN BAKAR
- Peserta WAJIB menggunakan bahan bakar yang disediakan oleh Panitia dan akan dilakukan pengambilan sample bahan bakar sebelum perlombaan dimulai.
- Bahan bakar peserta akan diambil sample-nya setiap selesai sesi QP & Race dengan toleransi lebih dari 0,3 RON dari sample bahan bakar panitia
- Sanksi diskualifikasi akan dijatuhkan atas pelanggaran tersebut
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR